Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ijen Semburkan Gas Beracun, Pusat Vulkanologi Kirim Tim

image-gnews
Seorang wisatawan melakukan selfie dengan latar belakang Api Biru di kawasan  Gunung Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur, 20 Februari 2016. Wisatawan mendaki Gunung Ijen yang memiliki ketinggian 2.443 mdpl untuk melihat fenomena api biru. TEMPO/Fajar Januarta
Seorang wisatawan melakukan selfie dengan latar belakang Api Biru di kawasan Gunung Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur, 20 Februari 2016. Wisatawan mendaki Gunung Ijen yang memiliki ketinggian 2.443 mdpl untuk melihat fenomena api biru. TEMPO/Fajar Januarta
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pusat Vulkanologi Mitigasi dan Bencana Geologi (PVMBG) mengirim tim untuk memantau aktivitas semburan gas beracun kawah Gunung Ijen, Bondowoso, Jawa Timur. "Kami kirim tim dari Bandung ke sana (kawah Ijen) untuk melihat aktivitas lebih lanjut," kata Kepala PVMBG Kasbani di Jakarta melalui sambungan telepon, Kamis siang, 22 Maret 2018.

Petugas Pos Pengamat Gunung Api Ijen juga masih berada di lapangan untuk mengamati aktivitas gunung itu. Kasbani masih belum bisa memperkirakan kemungkinan peningkatan aktivitas vulkanik gunung tersebut.

Baca: Kawah Gunung Ijen Semburkan Asap, Ratusan ...

PVMBG mencatat adanya gempa embusan Gunung Ijen pada Rabu malam pukul 19.45. "Ada laporan warga yang jaraknya 7 kilometer (dari kawah Ijen) merasa sesak napas," ujar Kasbani.

Kasbani mengatakan gas yang keluar dari kawah Ijen dan mengarah ke barat itu memang arah bukaan kawah Ijen. "Itu gas sulfur," ucapnya. Dia meminta otoritas Taman Wisata Alam Gunung Ijen menghentikan aktivitas pendakian hingga ada penjelasan lebih lanjut. "Karena masih belum tahu jarak aman,” tuturnya. Namun kawasan Paltuding dianggap masih aman.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Ledakan di Kawah Gunung Ijen Picu Semburan ...

Ratusan warga sejumlah dusun di Desa Kalianyar, Kecamatan Sempol, Kabupaten Bondowoso, dievakuasi ke Desa Sempol, Rabu malam, 21 Maret 2018, karena semburan gas dari kawah Ijen. "Sebagian besar sudah kembali ke rumahnya," kata Camat Sempol Rohim, Kamis, 22 Maret 2018.

Sebagian yang terpapar adalah warga yang hendak ke Banyuwangi. “Tiba-tiba merasa sesak napas," ujar Rohim. Penduduk yang terpapar asap ini mengendarai kendaraan roda empat dan tengah mengangkut sayur ke Banyuwangi.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Taman Gandrung Terakota Kembali Gelar Sendratari Meras Gandrung Banyuwangi

22 Januari 2024

Pagelaran seni sendratari
Taman Gandrung Terakota Kembali Gelar Sendratari Meras Gandrung Banyuwangi

Wisatawan juga bisa menyaksikan Sendratari Meras Gandrung sambil menikmati kuliner Nusantara dan kopi Banyuwangi yang orginal.


10 Rekomendasi Gunung untuk Pendaki Pemula, Ada yang Tingginya 700 Mdpl

4 Januari 2024

Rekomendasi gunung untuk pendaki pemula, di antaranya Gunung Nglanggeran dengan ketinggian mulai dari 700 mdpl. Berikut daftar gunung lainnya. Foto: Canva
10 Rekomendasi Gunung untuk Pendaki Pemula, Ada yang Tingginya 700 Mdpl

Rekomendasi gunung untuk pendaki pemula, di antaranya Gunung Nglanggeran dengan ketinggian mulai dari 700 mdpl. Berikut daftar gunung lainnya.


Badai Serang Puncak Gunung Ijen, Waspadai Gas Berbahaya dan Longsor Dinding Kawah

27 September 2023

Pengunjung melihat kawah dari kaldera Gunung Ijen di Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu, 4 Juni 2023. TWA Ijen yang telah ditetapkan sebagai anggota UNESCO Global Geopark (UGG) itu ramai dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara saat liburan. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
Badai Serang Puncak Gunung Ijen, Waspadai Gas Berbahaya dan Longsor Dinding Kawah

Badai serang kawasan puncak Gunung Ijen, Rabu pagi, 27 September 2023.


Ijen Geopark Masuk UNESCO Global Geopark, Banyuwangi Jalin Kerja Sama Internasional

12 September 2023

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani menjadi salah satu pembicara dalam satu sesi konferensi di Marrakech, Maroko, 5 - 9 September 2023. Foto: Humas Pemkab Banyuwangi
Ijen Geopark Masuk UNESCO Global Geopark, Banyuwangi Jalin Kerja Sama Internasional

Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandiani jalin kerja sama internasional untuk dukung Ijen Geopark yang kini menjadi bagian UNESCO Global Geopark.


Geopark Ijen Resmi Masuk Jaringan UNESCO

10 September 2023

Panorama kawah di Gunung Ijen, Banyuwangi, Jawa Timur, Minggu, 4 Juni 2023. TWA Ijen yang telah ditetapkan sebagai anggota UNESCO Global Geopark (UGG) itu ramai dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara saat liburan. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
Geopark Ijen Resmi Masuk Jaringan UNESCO

Ipuk menambahkan, masuknya Geopark Ijen ke jaringan global geopark akan meningkatkan perhatian publik internasional.


5 Gunung yang Direkomendasikan untuk Pendaki Pemula Versi Pemerintah

7 Juli 2023

Sejumlah wisatawan berfoto di dekat tempat arca Ganesha di bibir kawah Gunung Bromo, Probolinggo, Jawa Timur, Minggu, 21 Mei 2023. Hilangnya arca Ganesha yang berada di bibir kawah Gunung Bromo tersebut sempat viral dan diduga dicuri namun pihak kepolisian setempat melakukan olah TKP dan menyimpulkan bahwa arca itu jatuh ke kawah Gunung Bromo. ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya
5 Gunung yang Direkomendasikan untuk Pendaki Pemula Versi Pemerintah

Rekomendasi gunung yang cocok untuk pendaki pemula karena tidak memiliki medan yang ekstrem, namun tetap menghadirkan pemandangan indah.


Dua Warga Lombok Timur Tewas Hirup Gas Beracun di Dalam Sumur

13 April 2023

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Dua Warga Lombok Timur Tewas Hirup Gas Beracun di Dalam Sumur

Dua warga Lombok Timur yang menguras sumur tewas karena menghirup gas beracun. Tim SAR telah evakuasi mereka.


Presiden Rusia Vladimir Putin Dituduh Lakukan Kejahatan Perang, Ini Defenisi Konvensi Jenewa

21 Maret 2023

Presiden Rusia Vladimir Putin.  Sputnik/Gavriil Grigorov/Pool via REUTERS
Presiden Rusia Vladimir Putin Dituduh Lakukan Kejahatan Perang, Ini Defenisi Konvensi Jenewa

Presiden Rusia Vladimir Putin dituduh melakukan kejahatan perang. Apa defenisinya merujuk Konvensi Jenewa?


Perhutani Lepas Lahan 4,6 Hektare untuk Korban Banjir Bandang Gunung Ijen

16 Februari 2023

Lumpur dan batang-batang kayu menutupi jalan kawasan pemukiman usai banjir bandang menerjang Desa Kalisat, Ijen, Bondowoso, Jawa Timur, Senin, 13 Februari 2023. Sebanyak 49 rumah warga di Desa Kalisat dan 29 rumah di Desa Sempol akan direlokasikan ke tempat yang lebih aman karena daerah tersebut rawan terjadi banjir. ANTARA FOTO/Budi Candra Setya
Perhutani Lepas Lahan 4,6 Hektare untuk Korban Banjir Bandang Gunung Ijen

Penduduk di dua desa yang menjadi korban banjir bandang Gunung Ijen telah dipersilakan relokasi sejak 2020 karena berada di area berbahaya.


Perhutani Menduga 14 Titik Longsor Jadi Pemicu Banjir Bandang Gunung Ijen

15 Februari 2023

Permukiman warga Desa Kalisat, Kecamatan Ijen, Bondowoso, setelah diterjang banjir bandang, Senin, 13 Februari 2023. (ANTARA/Budi Chandra)
Perhutani Menduga 14 Titik Longsor Jadi Pemicu Banjir Bandang Gunung Ijen

Petugas Perhutani menduga longsor di 14 titik itu membentuk bendungan alami, yang kemudian jebol.