Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Iriana Jokowi akan Bakti Sosial di Pulau Pramuka

image-gnews
Ibu Iriana Joko Widodo menyerahkan hadiah kepada seorang pelajar saat Presiden Jokowi tiba di Bandara Internasional Clark di Pampanga, Filipina, 12 November 2017.  AP/Bullit Marquez
Ibu Iriana Joko Widodo menyerahkan hadiah kepada seorang pelajar saat Presiden Jokowi tiba di Bandara Internasional Clark di Pampanga, Filipina, 12 November 2017. AP/Bullit Marquez
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ibu Negara Iriana Joko Widodo bersama istri Panglima Tentara Nasional Indonesia Nanik Istumawati Hadi Tjahjanto akan melakukan bakti sosial di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu, Jakarta, Rabu, 14 Maret 2018. Kegiatan bakti sosial dilakukan di beberapa bidang kesehatan, pendidikan, dan lingkungan.

"Acaranya bakti sosial pengobatan massal, IVA test (Inspeksi Visual Asam asetat), sunatan massal, pembagian kacamata baca, dan penanaman bakau," kata Kepala Bagian Informasi Media Cetak Sub Dinas Medtak Penerangan Angkatan Darat Letnan Kolonel inf Ismail saat dihubungi, Rabu, 14 Maret 2018. Tes IVA adalah skrining kanker serviks dengan cara inspeksi visual pada serviks dengan asam asetat. Juga ada pembinaan PAUD, penyuluhan narkoba, dan lain-lain.

Baca:
Lelang Koleksi Pribadi Pejabat : Ini Dia Koleksi Iriana ...
Reaksi Jokowi Saat Iriana Dijadikan Nama Burung

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Iriana Jokowi dan rombongan TNI dijadwalkan berangkat dari Jetski Cafe Pantai Mutiara, Penjaringan, Jakarta Utara pada pukul 06.00.

Acara itu merupakan bakti sosial peringatan ulang tahun Persit Kartika Chandra Kirana ke-72. Rombongan akan kembali ke Cafe Jetski pada pukul 14.30.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Idulfitri 1445 H, Jokowi dan Iriana Ingatkan Pentingnya Kembali Merajut Persaudaraan

9 hari lalu

Presiden Joko Widodo dan Iriana Jokowi ikut menghadiri acara Istana Berbatik di Jakarta, 1 Oktober 2023. Foto/youtube
Idulfitri 1445 H, Jokowi dan Iriana Ingatkan Pentingnya Kembali Merajut Persaudaraan

Presiden Jokowi mengingatkan momen Hari Lebaran ini dapat dimanfaatkan untuk saling bermaafan dan bersilaturahmi.


Profil Sendi Fardiansyah, Sespri Iriana Jokowi yang Siap jadi Cawalkot Bogor

30 hari lalu

Sekretaris Pribadi Iriana, Sendi Fardiansyah, saat bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin, 18 Maret 2024. Foto: Istimewa
Profil Sendi Fardiansyah, Sespri Iriana Jokowi yang Siap jadi Cawalkot Bogor

Seperti apa sosok Sendi Fardiansyah, Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi yang siap maju calon Wali Kota Bogor


Pesan Jokowi ke Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi yang Maju Pilkada Kota Bogor

30 hari lalu

Sekretaris Pribadi Iriana, Sendi Ferdiansyah, saat bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin, 18 Maret 2024. Foto: Istimewa
Pesan Jokowi ke Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi yang Maju Pilkada Kota Bogor

Sekretaris Pribadi Ibu Negara Iriana Jokowi, Sendi Fardiansyah, mengaku mendapat pesan dari Jokowi soal rencananya untuk maju di Pilkada Kota Bogor.


Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi Klaim Kantongi Restu Presiden Maju Pilkada Kota Bogor

30 hari lalu

Sekretaris Pribadi Iriana, Sendi Ferdiansyah, saat bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta pada Senin, 18 Maret 2024. Foto: Istimewa
Sekretaris Pribadi Iriana Jokowi Klaim Kantongi Restu Presiden Maju Pilkada Kota Bogor

Sekretaris Pribadi Ibu Negara Iriana Jokowi, Sendi Fardiansyah, mengemukakan rencana untuk maju sebagai calon wali kota Bogor 2024.


Momen Jokowi dan Iriana Nyoblos di TPS Dekat Istana

14 Februari 2024

Presiden Joko Widodo bersama Ibu Iriana Joko Widodo saat melakukan pencoblosan Pemilu 2024 di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 10 di Jakarta, Rabu 14 Februari 2024. Pemilu merupakan pesta demokrasi yang diselenggarakan lima tahun sekali. Ini dilakukan sebagai sarana pelaksanaan kedaulatan rakyat dalam memilih pemimpin dan wakilnya di parlemen. Yang dipilih dalam Pemilu adalah Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Presiden dan Wakil Presiden, dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). Pemilu punya asas yang harus dilaksanakan, yakni Pemilu dilaksanakan secara langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil. Di Indonesia, Pemilu adalah dengan sistem coblos surat suara. Namun, dalam pencoblosan Pemilu ini, ada syarat dan tata cara pencoblosan yang perlu diketahui, sehingga dengan itu, hak memilih bisa digunakan di Tempat Pemungutan Suara (TPS). TEMPO/Subekti.
Momen Jokowi dan Iriana Nyoblos di TPS Dekat Istana

"Saya harap ini berlangsung dengan luber jurdil dan diiktui oleh seluruh rakyat Indonesia dengan kegembiraaan," kata Jokowi.


Veronica Tan Bantah Dukungan untuk AMIN, Unggah Foto Bersama Iriana Jokowi

8 Februari 2024

Veronica Tan ketika menerima buket bunga dari Nicholas Sean Purnama. Foto: Instagram.
Veronica Tan Bantah Dukungan untuk AMIN, Unggah Foto Bersama Iriana Jokowi

Unggah foto bersama Iriana Jokowi dalam editorial lama, Veronica Tan membantah dukungannya kepada AMIN yang belakangan ini viral.


Veronica Tan Unggah Foto Bareng Iriana Jokowi, Bicara Sikapnya di Pilpres 2024

8 Februari 2024

Veronica Tan pamer lukisan di atas kulkas. Foto ini diunggah ke Instagram, Sabtu pagi, 28 Mei 2022. Foto: Instagram/@veronicatan_official
Veronica Tan Unggah Foto Bareng Iriana Jokowi, Bicara Sikapnya di Pilpres 2024

Veronica Tan mengaku telah mencari latar belakang seluruh pasangan calon presiden dan wakil presiden.


Jokowi Berikan Iriana Kalung Produksi PNM Mekaar

5 Februari 2024

Jokowi Berikan Iriana Kalung Produksi PNM Mekaar

Jokowi memberikan hadiah kalung produksi nasabah PNM Mekaar Bandung kepada Iriana.


Jokowi Berikan Iriana Hadiah Tas Produk Nasabah PNM Wonogiri

1 Februari 2024

Jokowi Berikan Iriana Hadiah Tas Produk Nasabah PNM Wonogiri

Presiden RI ini tertarik dengan dua produk yang kemudian ia unjukkan saat pidatonya.


Kata Istana soal Jokowi Dilaporkan ke Bawaslu ihwal Salam 2 Jari

30 Januari 2024

Iriana Jokowi mengacungkan dua jari dari dalam mobil. Foto: Istimewa
Kata Istana soal Jokowi Dilaporkan ke Bawaslu ihwal Salam 2 Jari

Jarnas Gamki Gama melaporkan Jokowi ke Bawaslu atas diduga mengacungkan dua jari dalam mobil kepresidenan.