Mahasiswa Bali Menyoal Peledakan Bom di Poso

Reporter

Editor

Sabtu, 11 Maret 2006 16:27 WIB

TEMPO Interaktif, Denpasar:Ratusan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Denpasar, Bali, tadi siang unjuk rasa. Mereka minta aparat hukum membereskan kasus bom di Pura Agung Jagatnatha Narayana Poso, Sulawesi Tengah. Mereka menghimbau umat Hindu di Bali tidak terpancing oleh aksi teroris itu.Mereka tergabung dalam Persatuan Mahasiswa Cinta Perdamaian, antara lain menggelar poster dan spanduk yang ain bertuliskan: Usut Tuntas Konflik Poso, Umat Beragama Jangan Mau Diadu Domba, Hanya Atheis yang Melakukan Kekerasan. Mahasiswa juga berorasi.Menurut Sures D. Kumar, koordinator aksi, aksi bom adalah upaya memperluas konflik Poso. "Padahal umat Hindu dimana pun termasuk di Poso tidak pernah terlibat konflik ini," tegasnya. Pengebomanm, kata dia, memanfaatkan momentum di mana Bali yang mayoritas Hindu menolak Rancangan Undang-Undang Pornografi dan Pornoaksi.Mahasiswa membuat pernyataan yang dibaca di depan Kepalad Bidang Samapta Kepolisian Daerah Bali Komisaris Besar Ismail Ernawi. Isi penyataan mengecam aparat keamanan gagal menjaga keamanan Poso. Bom di Poso meledak lagi pada Jumat pagi dan melukai seorang warga.Rofiqi Hasan

Berita terkait

Napi Kasus Video Pornografi Anak di Lapas Tangerang Dilarikan ke Rumah Sakit

1 hari lalu

Napi Kasus Video Pornografi Anak di Lapas Tangerang Dilarikan ke Rumah Sakit

Napi kasus video pornografi anak yang jadi bagian jaringan internasional dilarikan ke rumah sakit. Dihukum 14 tahun penjara.

Baca Selengkapnya

Wakil Ketua KPK Laporkan Dewas KPK Albertina Ho, Berikut Sejumlah Kontroversi Nurul Ghufron

11 hari lalu

Wakil Ketua KPK Laporkan Dewas KPK Albertina Ho, Berikut Sejumlah Kontroversi Nurul Ghufron

Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron melaporkan anggota Dewas KPK Albertina Ho, mendapat sorotan publik. Berikut sejumlah kontroversi Nurul Ghufron.

Baca Selengkapnya

Inilah 4 Akar Masalah Papua Menurut LIPI

23 hari lalu

Inilah 4 Akar Masalah Papua Menurut LIPI

Ada empat akar masalah Papua, yakni sejarah dan status politik, diskriminiasi, kekerasan dan pelanggaran HAM berat, dan kegagalan pembangunan.

Baca Selengkapnya

Kecanduan Pornografi Meningkat sejak Pandemi, Begini Kata Pakar

25 hari lalu

Kecanduan Pornografi Meningkat sejak Pandemi, Begini Kata Pakar

Kecanduan pornografi meningkat di masa pandemi Covid-19 bahkan anak yang masih kecil pun sudah terpapar.

Baca Selengkapnya

Anak Hobi Bermain Game, Orang Tua Diminta Perhatikan Ratingnya

26 hari lalu

Anak Hobi Bermain Game, Orang Tua Diminta Perhatikan Ratingnya

Orang tua diminta mengawasi anak ketika bermain game dengan memperhatikan rating atau klasifikasi yang tertera sesuai usia anak.

Baca Selengkapnya

Asal Mula Hari Peduli Autisme Sedunia, Memahami Orang-orang dengan Spektrum Autisme

34 hari lalu

Asal Mula Hari Peduli Autisme Sedunia, Memahami Orang-orang dengan Spektrum Autisme

Hari Peduli Autisme Sedunia diperingati setiap 2 April untuk meningkatkan kesadaran tentang Gangguan Spektrum Autisme (ASD)

Baca Selengkapnya

Begini Ketentuan dan Bunyi Pasal Penistaan Agama yang Menjerat Panji Gumilang

41 hari lalu

Begini Ketentuan dan Bunyi Pasal Penistaan Agama yang Menjerat Panji Gumilang

Panji Gumilang dijerat Pasal Penodaan Agama, penghinaan terhadap agama di Indonesia masih mengacu pada Pasal 156a KUHP.

Baca Selengkapnya

Cerita Shobur Membangun Jaringan Pornografi Anak Lintas Negara di Grup Telegram

50 hari lalu

Cerita Shobur Membangun Jaringan Pornografi Anak Lintas Negara di Grup Telegram

Terpidana kasus jaringan pornografi anak Muhamad Shobur menceritakan bagaimana ia membuat jaringan pornografi anak melalui aplikasi Telegram.

Baca Selengkapnya

Puncak Gunung Es Pornografi Anak di Indonesia, Terbongkar Karena Informasi dari FBI

50 hari lalu

Puncak Gunung Es Pornografi Anak di Indonesia, Terbongkar Karena Informasi dari FBI

Kasus pornografi anak di Indonesia ibarat puncak gunung es yang melibatkan jaringan internasional. Terbongkar setelah ada informasi dari FBI.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Kode Transaksi Jual Beli Konten Pornografi Anak di Media Sosial

50 hari lalu

Polisi Ungkap Kode Transaksi Jual Beli Konten Pornografi Anak di Media Sosial

Terdapat kode khususn yang diberikan saat seorang pelaku ingin membeli konten video pornografi anak.

Baca Selengkapnya