Jokowi Komentari Para Menterinya, Apa Saja Isinya?

Reporter

Minggu, 26 Oktober 2014 19:04 WIB

Presiden Joko Widodo saat mengumumkan 34 nama menteri di halaman Istana Merdeka, Jakarta, 26 Oktober 2014. Jokowi memberi nama kabinetnya Kabinet Kerja. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo memberikan komentar khusus kepada para menteri Kabinet Kerja saat dikenalkan kepada publik, Ahad sore, 26 Oktober 2014, di Istana Negara. Komentar khas Jokowi itu merupakan penjelasan singkat tentang latar belakang masing-masing menteri.

Menteri Sekretaris Negara Pratikno yang pertama mendapat komentar Jokowi. “Rektor UGM, Guru Besar Ilmu Politik dan Pemerintahan. Anak desa yang juga sama (seperti) saya masuk kota. Sekarang anak desa yang masuk kota,” kata Jokowi. (Baca: Jokowi: Pengumuman Kabinet Lebih Cepat 8 Hari).

Selanjutnya, Menteri Badan Pembangunan dan Perencanaan Nasional, Andrinof Chaniago. Ini komentar Jokowi, “Banyak menulis buku gagalnya pembangunan. Saya tunjuk beliau supaya pembangunan kita tidak gagal.”

Komentar terhadap Menteri Perhubungan Ignatius Jonan lain lagi. Menurut Jokowi, Jonan adalah dirut, manajer profesional yang berpengalaman di sektor trasportasi publik, tidak pernah pulang, sering tidur di kereta api. “Sekarang boleh tidur di pesawat terbang, juga di kapal,” kata.

Komentar berikutnya ditujukan pada Menteri Pariwisata Arif Yahya, CEO PT Telekomunikasi Indonesia. Presiden Jokowi menyebut Arif sebagai ahli promosi hingga dia mendapat Marketer Official Award pada 2013 lalu. “Hati-hati dengan Pak Arif Yahya, Anda pun bisa dipromosikan,” kata Jokowi. (Baca: ICW Ajak Waspadai Menteri Asal Partai).

Presiden Jokowi juga mengomentari koleganya di Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Tjahjo Kumolo. Tjahjo, yang ditunjuk sebagai Menteri Dalam Negeri. “Politisi profesional dan mengenal demokrasi. Beliau juga putra Solo. Putra Solo ya, bukan Putri Solo.”


FEBRIANA FIRDAUS




Terpopuler
Nama Menteri Jokowi-Kalla Sudah Final
Habibie Dijenguk 'Istrinya'
Taufik Gerindra: Ahok Mundur Saja dari Sekarang
Komnas HAM: Jokowi Dikelilingi Terduga Pelanggar HAM


Advertising
Advertising

Berita terkait

Kata Gerindra soal Jokowi Bisa Jadi Penasihat Prabowo via Dewan Pertimbangan Agung

3 jam lalu

Kata Gerindra soal Jokowi Bisa Jadi Penasihat Prabowo via Dewan Pertimbangan Agung

Wacana Jokowi menjadi penasihat Prabowo sudah beberapa kali mencuat. DPA bisa jadi bentuk formal presidential club yang ingin diinisiasi Prabowo.

Baca Selengkapnya

Pendapat Pakar Soal Peluang Artis Jadi Menteri di Kabinet Prabowo

3 jam lalu

Pendapat Pakar Soal Peluang Artis Jadi Menteri di Kabinet Prabowo

Pakar memperkirakan Prabowo akan berhati-hati dalam memilih menteri agar tidak ada kesalahan saat bertugas nanti.

Baca Selengkapnya

Bertolak ke Sultra, Jokowi Bakal Resmikan Jalan hingga Bendungan

4 jam lalu

Bertolak ke Sultra, Jokowi Bakal Resmikan Jalan hingga Bendungan

Jokowi dan rombongan direncanakan mendarat di Pangkalan TNI Haluoleo, Kabupaten Konawe Selatan pada Ahad sore.

Baca Selengkapnya

Kala Jokowi Getol Gowes Sepeda di CFD Jakarta

7 jam lalu

Kala Jokowi Getol Gowes Sepeda di CFD Jakarta

Di Bundaran HI, Jokowi berhenti sejenak untuk beristirahat dan berinteraksi dengan masyarakat lainnya

Baca Selengkapnya

Ketahui Hak Prerogatif Presiden, Kapan dan untuk Kepentingan Apa Bisa Digunakan?

10 jam lalu

Ketahui Hak Prerogatif Presiden, Kapan dan untuk Kepentingan Apa Bisa Digunakan?

Presiden Jokowi sebut pemilihan menteri merupakan hak prerogatif Prabowo sebagai presiden terpilih. Apakah pengertiannya?

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Jokowi Dinilai Lemah terhadap Freeport, Keluarga Prabowo Bangun Pabrik Timah

12 jam lalu

Terpopuler: Jokowi Dinilai Lemah terhadap Freeport, Keluarga Prabowo Bangun Pabrik Timah

Terpopuler: Pemerintah Jokowi dinilai lemah terhadap Freeport, keluarga Prabowo Subianto bangun pabrik timah di Batam.

Baca Selengkapnya

5 Hal Menjelang Pansel KPK Diumumkan, Ujian Jokowi hingga Seleksi Anggota Panitia

1 hari lalu

5 Hal Menjelang Pansel KPK Diumumkan, Ujian Jokowi hingga Seleksi Anggota Panitia

Jokowi mulai menyusun panitia seleksi atau pansel KPK untuk menyaring pimpinan periode berikutnya

Baca Selengkapnya

Pengamat Energi UGM Kritik Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

1 hari lalu

Pengamat Energi UGM Kritik Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

Pengamat energi UGM sebut pemerintah tegas terhadap larangan ekspor mineral mentah lain tapi lembek terhadap Freeport.

Baca Selengkapnya

Prabowo Sebut Jokowi Arahkan Menterinya Beri Data ke Dirinya, Pakar Bilang Begini

1 hari lalu

Prabowo Sebut Jokowi Arahkan Menterinya Beri Data ke Dirinya, Pakar Bilang Begini

Prabowo menyebut Jokowi telah memberikan arahan kepada semua menterinya untuk memberikan data ke dirinya. Apa kata pakar?

Baca Selengkapnya

Prabowo Sebut Bung Karno Bukan Milik Satu Partai, Ini Reaksi Para Politikus PDIP

1 hari lalu

Prabowo Sebut Bung Karno Bukan Milik Satu Partai, Ini Reaksi Para Politikus PDIP

Presiden terpilih Prabowo Subianto mengatakan, Bung Karno milik seluruh rakyat Indonesia. Apa kata para politikus PDIP?

Baca Selengkapnya