Dua Ratus Hektar Hutan Cagar Alam di Garut Dirambah

Reporter

Editor

Selasa, 2 November 2010 15:08 WIB

TEMPO Interaktif, Garut - Perambahan hutan di Garut menggila. Sebanyak 200 hektar kawasan Cagar Alam/Taman Wisata Alam Kamojang di Blok Cakra, Garut dirambah. Kepala Seksi Balai Konservasi Sumber Daya Alam Wilayah V Garut, Jawa Barat Teguh Setiawan kepada Tempo mengatakan pihaknya telah menangkap 10 orang perambah hutan.

“Para pelaku perambahan hutan ini diduga dibekingi oleh salah satu partai politik,” ujar Teguh kepada Tempo Selasa (2/11). Namun, Teguh enggan menyebut partai apa. Pelaku perambahan telah diserahkan ke pihak kepolisian Resort Bandung. Mereka tertangkap petugas di Desa Laksana, Kecamatan Ibun, Kabupaten Bandung, pada akhir Oktober lalu.

Pelaku diduga telah melakukan provokasi terhadap warga untuk melakukan perambahan dengan menanami ubi jalar dikawasan Cagar Alam. Modusnya pelaku akan menanam pohon dan meminta masyarakat untuk menjaganya dengan memperbolehkan menanam palawija disekitar daerah itu.

Teguh menambahkan perambahan hutan ini telah dilakukan sejak 2004 lalu. Karena itu, untuk mengembalikan keaslian area ini, pihaknya dibantu dengan polisi hutan, Pengamanan hutan swakarsa dan masyarakat sekitar melakukan pencabutan ubi jalar di kawasan cagar alam.

Sementara itu untuk proses rehabilitasi hanya akan dilakukan dengan memperketat pengamanan dan pengawasan saja. Soalnya, berdasarkan ketentuan pemulihan kawasan cagar alam ini tidak diperbolehkan adanya bantuan dari manusia, sehingga tanamah di area ini tumbuh dengan sendirinya. “Pemulihan dengan cara rehabilitasi sukses alami, jadi alam dibiarkan untuk memperbaikinya sendiri,” ujar Teguh.

SIGIT ZULMUNIR

Berita terkait

Greenpeace Sebut Pembukaan Lahan Hutan untuk Sawit Pemicu Utama Deforestasi

2 hari lalu

Greenpeace Sebut Pembukaan Lahan Hutan untuk Sawit Pemicu Utama Deforestasi

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia atau GAPKI mengklaim ekspor ke luar negeri turun, terutama di Eropa.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

3 hari lalu

Terpopuler: Zulhas Revisi Permendag Barang Bawaan Impor, Teten Evaluasi Pernyataan Pejabatnya soal Warung Madura

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas merevisi lagi peraturan tentang barang bawaan impor penumpang warga Indonesia dari luar negeri.

Baca Selengkapnya

Gapki Tanggapi Target Pemerintah soal Pemutihan Lahan Sawit pada September 2024

4 hari lalu

Gapki Tanggapi Target Pemerintah soal Pemutihan Lahan Sawit pada September 2024

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia atau Gapki tanggapi soal target pemerintah menyelesaikan pemutihan hutan di lahan sawit September 2024.

Baca Selengkapnya

Sawit PT RAP Diduga Masuk Kawasan Hutan Kapuas Hulu

4 hari lalu

Sawit PT RAP Diduga Masuk Kawasan Hutan Kapuas Hulu

Perkebunan sawit PT Riau Agrotama Plantation (PT RAP), anak perusahaan Salim Group diduga merambah hutan Kapuas Hulu, Kalimantan Barat.

Baca Selengkapnya

Kebun Sawit Anak Usaha Sinarmas Diduga Terabas Cagar Alam Kelautku Kalimantan Selatan

4 hari lalu

Kebun Sawit Anak Usaha Sinarmas Diduga Terabas Cagar Alam Kelautku Kalimantan Selatan

Kebun sawit PT SKIP Senakin Estate, anak usaha Sinarmas, diduga menerabas hutan Cagar Alam Kelautku, Kalimantan Selatan.

Baca Selengkapnya

Ratusan Ribu Hektare Sawit Ilegal Kalimantan Tengah akan Diputihkan, Dinas Perkebunan Mengaku Tidak Dilibatkan

4 hari lalu

Ratusan Ribu Hektare Sawit Ilegal Kalimantan Tengah akan Diputihkan, Dinas Perkebunan Mengaku Tidak Dilibatkan

Lebih dari separo lahan sawit di Kalimantan Tengah diduga berada dalam kawasan hutan. Pemerintah berencana melakukan pemutihan sawit ilegal.

Baca Selengkapnya

12 Ribu Kebun Darmex Group Diduga Terobos Kawasan Hutan Riau, Akan Diputihkan

4 hari lalu

12 Ribu Kebun Darmex Group Diduga Terobos Kawasan Hutan Riau, Akan Diputihkan

Riau menjadi provinsi dengan kebun sawit bermasalah paling luas di Indonesia. Berdasarkan catatan Greenpeace sekitar 1.231.614 hektare kebun kelapa sawit di Riau berada di kawasan hutan. Salah satu perusahaan kelapa sawit yang diduga melakukan perambahan kawasan hutan adalah PT Palma Satu, anak perusahaan Darmex Group.

Baca Selengkapnya

22 Ribu Hektare Lahan Sawit PT SCP Diduga Berada dalam Kawasan Hutan, Kerap Memicu Kebakaran

4 hari lalu

22 Ribu Hektare Lahan Sawit PT SCP Diduga Berada dalam Kawasan Hutan, Kerap Memicu Kebakaran

22 ribu hektare perkebunan sawit PT Suryamas Cipta Perkasa (PT SCP) masuk kawasan hutan hidrologis gambut di Kalimantan Tengah.

Baca Selengkapnya

Polemik Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan, Ini Penjelasan Menteri Airlangga

37 hari lalu

Polemik Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan, Ini Penjelasan Menteri Airlangga

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menjelaskan alasan pemerintah memutihkan lahan sawit ilegal di kawasan hutan.

Baca Selengkapnya

365 Perusahaan Ajukan Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

37 hari lalu

365 Perusahaan Ajukan Pemutihan Lahan Sawit Ilegal di Kawasan Hutan

Ratusan perusahaan pemilik lahan sawit ilegal di kawasan hutan mengajukan pemutihan.

Baca Selengkapnya