Prabowo Tunjuk Sekjen PSI Raja Juli Antoni Jadi Menteri Kehutanan

Senin, 21 Oktober 2024 07:23 WIB

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep berselfie dengan dengan Sekjen PSI, Raja Juli Antoni dan Calon Kepala Daerah Bogor, Ade Ruhandi alias Jaro Ade di Cinepolis Cinemas, Senayan Park, Jakarta Selatan pada Senin, 5 Agustus 2024. Kaesang menyerahkan rekomendasi kepada 13 calon kepala daerah yang maju dalam Pilkada 2024. TEMPO/ILHAM BALINDRA

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto mengumumkan nama para menterinya yang tergabung di Kabinet Merah Putih. Sejumlah nama elite partai di koalisi pendukung didapuk menjadi menteri.

Salah satu yang ditunjuk Prabowo adalah Raja Juli Antoni. Ia merupakan Sekretaris Jenderal PSI, salah satu partai pendukung Prabowo di pemilihan presiden lalu.

"Raja Juli Antoni, Menteri Kehutanan," kata Prabowo saat mengumumkan susunan Menteri kabinet pemerintahannya di Istana Negara, Ahad malam, 20 Oktober 2024. Pelantikan para menteri dan wakil menteri akan dilakukan Prabowo pada Senin siang, 21 Oktober 2024.

Merujuk laporan Majalah Tempo edisi 6-12 Oktober 2024 dengan judul "Cawe-Cawe Sampai Akhir" disebutkan bahwa Raja Juli Antoni merupakan salah satu nama calon menteri yang diusulkan oleh presiden Joko Widodo.

Nama lainnya yang masuk dalam daftar "Orang Jokowi" ialah Menteri Sekretaris Negara Pratikno; Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Bahlil Lahadalia; Kepala Polri Jenderal Listyo Sigit Prabowo; serta Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi.

Advertising
Advertising

Di kabinet pemerintahan Jokowi-Ma'ruf Amin, Raja Juli dipercayai menjadi Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang mendampingi Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono yang didapuk menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang.

Pilihan editor: Jokowi Pulang ke Solo, Tempuh Perjalanan 3,5 Jam Menuju Kediaman di Sumber

Berita terkait

Ditunjuk Jadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional, Luhut Cerita Prabowo Sempat Izin ke Istrinya

3 menit lalu

Ditunjuk Jadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional, Luhut Cerita Prabowo Sempat Izin ke Istrinya

Luhut Binsar Pandjaitan menceritakan proses penujukannya menjadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional oleh Presiden Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Prabowo Pilih Dody Hanggodo sebagai Menteri Pekerjaan Umum

9 menit lalu

Prabowo Pilih Dody Hanggodo sebagai Menteri Pekerjaan Umum

Dody Hanggodo terpilih menjadi Menteri Pekerjaan Umum (PU) dalam Kabinet Merah Putih periode 2024-2029

Baca Selengkapnya

Budiman Sudjatmiko Ungkap Alasan Namanya Tak Ada di Kabinet Merah Putih

20 menit lalu

Budiman Sudjatmiko Ungkap Alasan Namanya Tak Ada di Kabinet Merah Putih

Sebelumnya, Budiman Sudjatmiko sempat dipanggil Prabowo ke Kertanegara IV, Jakarta Selatan pada Selasa, 15 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya

Walhi Ungkap Tiga Pekerjaan Rumah Pemerintahan Prabowo soal Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hidup

20 menit lalu

Walhi Ungkap Tiga Pekerjaan Rumah Pemerintahan Prabowo soal Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hidup

Walhi mengungkap tiga pekerjaan rumah yang harus dikerjakan pemerintahan Prabowo-Gibran terkait sumber daya alam dan lingkungan hidup.

Baca Selengkapnya

Luhut Ucapkan Selamat ke Prabowo: Terlihat Keras, tapi Lubuk Hatinya Ingin Hapus Kemiskinan

23 menit lalu

Luhut Ucapkan Selamat ke Prabowo: Terlihat Keras, tapi Lubuk Hatinya Ingin Hapus Kemiskinan

Luhut Binsar Pandjaitan mengucapkan selamat atas pelantikan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Prabowo Ngeluh soal Anggaran Bocor, Ekonom: Kurang Transparansi dan Akuntabilitas

26 menit lalu

Prabowo Ngeluh soal Anggaran Bocor, Ekonom: Kurang Transparansi dan Akuntabilitas

Kebocoran anggaran dan penyelewengan aset negara karena kurangnya transparansi dan akuntabilitas dari pemerintah

Baca Selengkapnya

Jadi Sekretaris Kabinet Prabowo, Mayor Teddy Pernah Jadi Asisten Ajudan Jokowi

27 menit lalu

Jadi Sekretaris Kabinet Prabowo, Mayor Teddy Pernah Jadi Asisten Ajudan Jokowi

Selama empat tahun, Mayor Teddy telah mendampingi Prabowo dalam berbagai kegiatan sebagai menteri dan selama kampanye Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Kabinet Merah Putih Diisi Politikus, Apindo; Prabowo Utamakan Stabilitas

35 menit lalu

Kabinet Merah Putih Diisi Politikus, Apindo; Prabowo Utamakan Stabilitas

Apindo menyebut ada alasan dibalik Prabowo memilih politikus dan teknokrat sebagai menteri kabinetnya

Baca Selengkapnya

Diumumkan Jadi Sekretaris Kabinet, Mayor Teddy Belum Dilantik Prabowo Pagi Ini

35 menit lalu

Diumumkan Jadi Sekretaris Kabinet, Mayor Teddy Belum Dilantik Prabowo Pagi Ini

Mayor Teddy Indra Wijaya diumumkan sebagai Sekretaris Kabinet oleh Presiden Prabowo pada Ahad malam, 20 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya

Respons Pasar Terhadap Pelantikan Presiden dan Kabinet Merah Putih

36 menit lalu

Respons Pasar Terhadap Pelantikan Presiden dan Kabinet Merah Putih

Selain itu, analis mata uangeko Lukman Leong menilai penguatan rupiah ditopang oleh respons pasar terhadap pelantikan presiden dan kabinet merah putih

Baca Selengkapnya