Pahlawan Vaksin Hari Ketiga: Kolaborasi Melawan Covid-19

Kamis, 30 Desember 2021 05:24 WIB

Pahlawan Vaksin Hari Ketiga: Kolaborasi Melawan Covid-19

INFO NASIONAL - Presiden Joko Widodo menargetkan 1 juta dosis vaksin sejak Juli 2021 untuk mencapai kekebalan kelompok (herd immunity). Sesuai pencanangan, pada akhir 2021 nanti akan ada 181,5 juta penduduk Indonesia yang sudah divaksin. Target ini tentu bukan hanya dibebankan kepada pemerintah, tetapi juga masyarakat yang memiliki peran sentral dalam keberhasilan vaksinasi.

Masalahnya, sebagian masyarakat masih belum memahami manfaat vaksin bagi kepentingan bersama. Cara terbaik untuk memberikan kesadaran dan menghilangkan keraguan masyarakat adalah dengan memberikan contoh langsung oleh pimpinan dan tokoh masyarakat. Karena program vaksinasi ini adalah demi kepentingan bersama, dan berdampak luas bagi pemulihan ekonomi nasional.

Sebagaimana yang disebutkan Epidemiolog UI Tri Yunis Miko, program vaksinasi akan berhasil jika tiga faktor berjalan dengan baik. Pertama, logistik. Negara harus punya logistik yang cukup untuk memvaksin targetnya pada semua kelompok usia, mulai dari orang tua hingga anak-anak. Kedua, pelayanan kesehatan dengan melibatkan aparat TNI/Polri, juga swasta melalui vaksin gotong royong. Dan faktor ketiga adalah maslahat atau keuntungannya. Mengingat masih banyak orang yang belum sepenuhnya paham atau mau melakukan vaksinasi Covid-19. Maka, memberi pemahaman dan edukasi yang benar seputar kegunaan vaksinasi ini menjadi pekerjaan rumah bersama. Memerangi hoaks, adalah salah satunya.

Di sisi lain, berdasarkan rangkuman dari Our World in Data pada 6 Desember 2021, Indonesia menduduki peringkat ke-5 negara dengan jumlah terbanyak vaksinasi Covid-19 dosis lengkap setelah Cina, India, Amerika Serikat dan Brazil.

Kemenkes telah menargetkan vaksinasi lengkap untuk 208,2 juta warga akan dicapai pada Maret atau April tahun depan. Sedangkan untuk penyuntikan dosis pertama sudah mencakup lebih dari 143 juta warga atau 70 persen dari target 208,2 juta yang harus dicapai di akhir Januari tahun 2022.

Advertising
Advertising

Laju vaksinasi yang signifikan tersebut tidak akan terjadi jika masyarakat masih belum paham betul manfaat vaksin untuk kepentingan bersama. Maka dari itu, Tempo mengadakan serial webinar edisi ketiga dengan tema “Pahlawan Vaksin: Kolaborasi Melawan Covid-19”, dengan narasumber sebagai berikut:

Kepala Divisi Humas Mabes Polri, Irjen Dedi Prasetyo*
Kapuskes Mayor Jenderal TNI dr. Budiman, Sp.BP., R.E.(K), M.A.R.S.
Jubir Satgas Penanganan Covid-19, Siti Nadia Tarmizi


Diskusi ini juga akan ditayangkan secara live streaming pada Kamis, 30 Desember 2021 pukul 10.00-12.00 WIB. Catat tanggalnya dan saksikan selengkapnya hanya di YouTube Tempo.co dan Facebook Tempo Media.(*)

Berita terkait

Bank Mandiri Pastikan Komitmen Keberlanjutan melalui BMSG on Preference

3 jam lalu

Bank Mandiri Pastikan Komitmen Keberlanjutan melalui BMSG on Preference

Acara ini bertujuan meningkatkan kesadaran, serta peran pegawai Mandiri untuk menerapkan ESG dalam operasional perseroan.

Baca Selengkapnya

Hasil RUPST: Telkom Bagikan Dividen 17,68 Triliun Rupiah

3 jam lalu

Hasil RUPST: Telkom Bagikan Dividen 17,68 Triliun Rupiah

Dividen sebesar Rp 178,50 per lembar saham tersebut akan diberikan pada 17 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Sosialisasi Empat Pilar MPR, Bamsoet Ingatkan Sisi Gelap Kemajuan Teknologi

4 jam lalu

Sosialisasi Empat Pilar MPR, Bamsoet Ingatkan Sisi Gelap Kemajuan Teknologi

Hasil survei Digital Civility Index oleh Microsoft tahun 2020, menempatkan Indonesia sebagai negara yang paling 'tidak sopan' di kawasan Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya

Kuota Pupuk Bersubsidi Naik, Mentan: Segera Tebus

7 jam lalu

Kuota Pupuk Bersubsidi Naik, Mentan: Segera Tebus

Penambahan pupuk subsidi dari 4,7 juta ton menjadi 9,5 juta ton telah mendapat persetujuan dari presiden.

Baca Selengkapnya

Paritrana Award BPJS Ketenagakerjaan Masuk Tahap Wawancara Nasional

7 jam lalu

Paritrana Award BPJS Ketenagakerjaan Masuk Tahap Wawancara Nasional

Paritrana Award merupakan apresiasi untuk mendorong terwujudnya universal coverage perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya

Helldy: Aspal Plastik di Cilegon Bisa Jadi Percontohan

7 jam lalu

Helldy: Aspal Plastik di Cilegon Bisa Jadi Percontohan

Aliansi Kabupaten/Kota Peduli Sanitasi akan berkunjung ke Kota Cilegon. Penggunaan aspal plastik dapat menjadi contoh implementasi pengolahan sampah.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Apresiasi Kiprah Asia Cargo Network

7 jam lalu

Bamsoet Apresiasi Kiprah Asia Cargo Network

Di balik sukses ACN, terdapat berbagai tantangan yang harus dihadapi. Termasuk tingginya harga avtur di Indonesia.

Baca Selengkapnya

GBI Keluarga Allah Sumbang Dua Lukisan ke Lapas Salemba

20 jam lalu

GBI Keluarga Allah Sumbang Dua Lukisan ke Lapas Salemba

Lukisan Yesus dibuat oleh seniman Sony Wungkar.

Baca Selengkapnya

PNM Terus Bekali Nasabah dengan Teknologi Digital

22 jam lalu

PNM Terus Bekali Nasabah dengan Teknologi Digital

Semua holding Ultra Mikro telah mempersiapkan berbagai enabler yaitu rekening Simpedes UMI, AgenBRILink Mekaar, dan Senyum Mobile

Baca Selengkapnya

Aktivis HMI Sebut Nikson Tokoh Moderat dan Toleran

22 jam lalu

Aktivis HMI Sebut Nikson Tokoh Moderat dan Toleran

Nasky menegaskan tidak suka jika isu politik identitas didengungkan selama kontestasi Pilgub Sumut 2024.

Baca Selengkapnya