KLB Corona, Kemenag Solo Imbau Perpendek Khotbah dan Salat Jumat

Kamis, 19 Maret 2020 19:32 WIB

Ilustrasi Salat Jumat. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Solo - Kepala Kementerian Agama Surakarta Mustain Ahmad meminta agar pengurus tempat ibadah ikut berpartisipasi dalam mencegah penularan virus Corona atau Covid-19, termasuk pengurus masjid yang besok masih akan menggelar salat Jumat.

"Saat salat menggunakan bacaan surat-surat pendek saja," kata Mustain, Kamis 19 Maret 2020.

Hal tersebut, kata Mustain, perlu dilakukan untuk memperpendek interaksi masyarakat di dalam masjid.

Selain itu, Mustain meminta agar khatib memperpendek khotbahnya. "Cukup intinya saja," kata dia. Dengan demikian, jemaah tidak perlu terlalu lama berada di masjid.

Khotib juga diminta untuk membuat materi khotbah tentang kedisiplinan, termasuk disiplin dalam menerapkan pola hidup bersih dan sehat. "Setelah salat tidak perlu bersalam-salaman," kata Mustain.

Advertising
Advertising

Menurut Mustain, pihaknya juga mengimbau agar orang yang merasa tidak sehat untuk tidak ikut salat Jumat di masjid. Demikian pula dengan anak-anak. "Salat di rumah dulu," ujarnya

Saat ini, pihaknya bersama Pemerintah Kota Surakarta juga tengah berupaya melakukan disinfektan di masjid-masjid. "Pagi ini tadi sudah 20 masjid," kata Mustain.

Kota Surakarta sudah hampir sepekan ini menerapkan status Kejadian Luar Biasa (KLB) Virus Corona. Penerapan status tersebut dilakukan setelah beberapa warga dinyatakan positif menderita penyakit tersebut.

Berita terkait

Solo Great Sale 2024 Berhadiah Mobil

1 hari lalu

Solo Great Sale 2024 Berhadiah Mobil

Kota Solo kembali menghadirkan event Solo Great Sale yang berlangsung selama satu bulan penuh. Berhadiah motor listrik hingga mobil.

Baca Selengkapnya

Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Pengadilan Negeri Solo, Ini Tanggapan Kuasa Hukum Almas

1 hari lalu

Gugatan Wanprestasi ke Gibran Ditolak Pengadilan Negeri Solo, Ini Tanggapan Kuasa Hukum Almas

Almas mengajukan dua gugatan kepada Gibran, putra sulung Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya

Alasan Pengadilan Negeri Solo Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru terhadap Gibran

1 hari lalu

Alasan Pengadilan Negeri Solo Tolak Gugatan Wanprestasi Almas Tsaqibbirru terhadap Gibran

Putusan Majelis Hakim itu diambil dengan pertimbangan dan pendapat bahwa gugatan yang diajukan Almas terhadap Gibran bersifat Vexatious Litigation.

Baca Selengkapnya

Solo Great Sale 2024 Targetkan Pengembangan Potensi Investasi Aglomerasi

1 hari lalu

Solo Great Sale 2024 Targetkan Pengembangan Potensi Investasi Aglomerasi

Gelaran Solo Great Sale atau SGS kembali hadir di Kota Solo, Jawa Tengah, menyemarakkan bulan Mei 2024 ini.

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

2 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

Kemenhub tetapkan Bandara Adi Soemarmo turun status dari bandara internasional menjadi bandara domestik. Ini kekhawatiran Sandiaga Uno,

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Gibran: Harus Perbanyak Event Internasional di Solo

5 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Gibran: Harus Perbanyak Event Internasional di Solo

Gibran mengatakan turunnya status Bandara Adi Soemarmo tidak akan mempengaruhi tingkat kunjungan wisatawan ke Kota Solo.

Baca Selengkapnya

Solo Menari 2024 Semarakkan Peringatan Hari Tari Dunia di Kota Bengawan

5 hari lalu

Solo Menari 2024 Semarakkan Peringatan Hari Tari Dunia di Kota Bengawan

Solo Menari 2024 diharapkan dapat menarik lebih banyak wisatawan untuk berkunjung.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

6 hari lalu

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

Solo Menari 2024 digelar di tiga tempat, Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo. Rencananya akan dihadiri Sandiaga Uno dan Gibran.

Baca Selengkapnya

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

6 hari lalu

Solo Indonesia Culinary Festival 2024 Bakal Digelar di Stadion Manahan Solo, Catat Tanggalnya!

Bagi penggemar kuliner masakan khas Indonesia jangan sampai melewatkan acara Solo Indonesia Culinary Festival atau SICF 2024

Baca Selengkapnya

Solo Menari 2024 Angkat Tema Animal Movement, Digelar di Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo

8 hari lalu

Solo Menari 2024 Angkat Tema Animal Movement, Digelar di Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo

Tema Animal Movements pada Solo Menari 2024 berelasi dengan Solo Safari dan Taman Sriwedari yang mewakili Kota Solo di masa kini dan masa lalu.

Baca Selengkapnya