Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BPOM Temukan 50 Obat Kuat Pria yang Berbahaya, Ini Daftarnya

image-gnews
Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM), Roy Alexander Sparringa (tengah) memberikan keterangan dihadapan awak media usai melakukan pemusnahan barang yang diamankan BPOM di Jakarta, 10 Desember 2014. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM), Roy Alexander Sparringa (tengah) memberikan keterangan dihadapan awak media usai melakukan pemusnahan barang yang diamankan BPOM di Jakarta, 10 Desember 2014. TEMPO/Dhemas Reviyanto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengumumkan temuan 50 obat tradisional dan suplemen kesehatan bagi pria yang mengandung bahan kimia obat (BKO), Senin, 24 Agustus 2015. Dalam temuan tersebut, obat dan suplemen itu teridentifikasi mengandung BKO yang didominasi sildenafil dan turunannya (98,5 persen).

“Kami telah menemukan obat tradisional dan suplemen kesehatan bagi pria yang teridentifikasi mengandung sildenafil dan turunannya. Kandungan sildenafil ini dapat menimbulkan efek kehilangan penglihatan dan pendengaran, stroke, serangan jantung, bahkan kematian,” ujar Kepala BPOM Roy Sparingga.

Dari 50 obat tradisional dan suplemen kesehatan yang ditemukan itu, 25 di antaranya merupakan produk tidak terdaftar (ilegal) serta beberapa produk asing. Untuk kepentingan perlindungan dan pelayanan kepada masyarakat, BPOM mengumumkan 50 merek obat tradisional dan suplemen kesehatan yang mengandung sildenafil dan turunannya. Berikut ini daftarnya:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1. Enjoy, produksi PT Harsen Laboratories, Jakarta
2. Erefit, produksi PT Dipa Pharmalab Intersains, Majalengka
3. Ever Joy, produksi PT Harsen Laboratories, Jakarta
4. Everon, produksi PT Alomampa Persada, Jakarta
5. Gagah Perkasa, produksi PT Herbalindo Mandiri Sentosa, Tangerang
6. Jakurek, produksi PT Akar Pinang, Jawa Barat
7. Jamparing, produksi PT Akar Pinang, Jawa Barat
8. Kuntala, produksi PT Akar Pinang, Jawa Barat
9. Lanza, produksi PT Herbalindo Mandiri Sentosa, Tangerang
10. LT, produksi PT Mahkotadewa Indonesia, Jakarta
11. Maca MX, produksi PT Bae Orbit Senusantara, Jakarta
12. Magra, produksi PT Bae Orbit Senusantara, Jakarta
13. Maxio, produksi PT Midix Graha Farma, Sukabumi
14. Mencap, produksi PT Alomampa Persada, Jakarta
15. Milado, produksi PT Akar Pinang, Jawa Barat
16. Neolaqi, produksi PT Mahkotadewa Indonesia, Jakarta
17. New Prozos, produksi PT Saraka Mandiri Semesta, Bogor
18. Pasangma, produksi PT Dipa Pharmalab Intersains, Majalengka
19. Pinaksi, produksi PT Akar Pinang, Jawa Barat
20. Pinakso, produksi PT Akar Pinang, Jawa Barat
21. Purwoceng Xtra, produksi industri Jamu Cap Jago, Semarang
22. Reksicap, produksi PT Alomampa Persada, Jakarta
23. Soprima, produksi PT Puspa Pharma, Jakarta
24. Sparta X, produksi PT Dipa Pharmalab Intersains, Majalengka
25. Tricajus, produksi Solar Victory Sdn Bhd Malaysia yang diimpor PT Trimac Indonesia Mulia
26. 3 Kuda, produksi PJ Pasuma X, Jawa Tengah
27. Gali Gali Xtra Strong, produksi PT Intigo Abadi Indonesia
28. Gali Strong, produksi PT Intigo Abadi Indonesia
29. Gatot K-Ca Ginseng, produksi PT HD Jaya Indonesia
30. Gatot K-Ca Khusus untuk Pria, produksi PT HD Jaya Indonesia
31. Gula-Gula Obat Kuat & Tahan Lama, produksi PT Mandra Guna Sakti, Surabaya
32. Jaguar Black, produksi PT Macan Kumbang, Jawa Barat
33. Jakarta Bandung kapsul, produksi PT Jamu Moro Sehat, Jawa Tengah
34. Caissar, produksi PT Sinar Bulan, Probolinggo
35. Jamu Kuat Urat Naga, produksi PT Onta Mas, Jawa Tengah
36. Kuda Sumbawa Obat Kuat dan Tanah Lama, produksi PT Kuda Sumbawa Indonesia
37. Max Jozz, produksi PT Neurotransmiter Indonesia
38. Obahma, PJ Semar Mesem Solo
39. Obat Kuat dan Tahan Lama Purbax, PJ Purba Dua Lima Jakarta
40. Obat Kuat dan Tahan Lama Obaku, PJ Madura Sakti Indonesia
41. Obat Kuat dan Tahan Lama Urat Halus, PJ Makassar
42. Power Sex Extra Stronge, produksi Bina Perkasa Lab, Malang
43. Reksicap Gold, produksi PT Alomampa Persada, Jakarta
44. Shiatsu, PJ Sukses Abadi, Medan
45. Super Jiwo 88, PJ Citra Jaya Abadi, Jawa Tengah
46. Top Sex Obat Kuat & Tahan Lama, PJ Sari Kuat
47. Emperor Huang Saint Medicine dari Cina
48. Le Produit de Aprodisiaque
49. Nangen Zengzhangsu, produksi Hebei Liquan Bio Engineering Co, Ltd
50. Obat Kuat Jet Lee dari Cina

DELA FAHRIANA H

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

108 Daftar Obat Penurun Demam yang Aman Versi BPOM

18 Februari 2024

Demam biasanya menjadi pertanda atas respons tubuh dalam menghadapi suatu penyakit. Berikut daftar obat demam yang aman versi BPOM. Foto: Canva
108 Daftar Obat Penurun Demam yang Aman Versi BPOM

Demam biasanya menjadi pertanda atas respons tubuh dalam menghadapi suatu penyakit. Berikut daftar obat demam yang aman versi BPOM.


Loka POM Solo Sita 20.041 Obat Tradisional Mengandung Bahan Kimia Berbahaya

31 Agustus 2023

Beberapa produk obat tradisional yang mengandung bahan Kimia Obat (OT-BKO) Ilegal di BPOM, Jakarta (9/19). TEMPO/Arnold Simanjuntak
Loka POM Solo Sita 20.041 Obat Tradisional Mengandung Bahan Kimia Berbahaya

Loka Pengawas Obat dan Makanan (POM) di Kota Solo telah menyita berbagai jenis obat tradisional yang mengandung bahan kimia berbahaya.


3 Cara Cek Nomor Registrasi Keamanan Produk di BPOM, Mudah!

6 Juli 2023

Ilustrasi label lolos uji keamanan pangan pada kemasan air minum dalam kemasan.
3 Cara Cek Nomor Registrasi Keamanan Produk di BPOM, Mudah!

Terdapat tiga cara untuk mengecek BPOM suatu produk apakah termasuk asli atau palsu. Mulai dari pengecekan manual, melalui situs resmi, ataupun aplikasi


Terpopuler: Istana Ralat Pidato Jokowi di Jerman, Sri Mulyani Yakin Prospek Ekonomi Indonesia Kuat

18 April 2023

Presiden Joko Widodo saat memberi sambutan pada Pembukaan Hannover Messe 2023 di Hannover, Jerman, Minggu malam (16/4/2023) waktu setempat. ANTARA/HO Biro Setpres/aa.
Terpopuler: Istana Ralat Pidato Jokowi di Jerman, Sri Mulyani Yakin Prospek Ekonomi Indonesia Kuat

Berita terpopuler: Istana meralat pidato Presiden Jokowi di Jerman. Sri Mulyani yakin prospek ekonomi domestik Indonesia masih kuat.


BPOM Temukan Produk Ikan Makarel Kaleng Palsu

17 April 2023

Kepala BPOM Penny K. Lukito memberikan keterangan pers usai memusnahkan obat sirup dari PT Ciubros Farma yang terbukti mengandung ethylene glycol (EG) atau diethylene glycol (DEG) melebihi ambang batas aman, di Semarang, Jawa Tengah, Senin (12/12). , 2022). (ANTARA/Wisnu Adhi/pertama)
BPOM Temukan Produk Ikan Makarel Kaleng Palsu

BPOM menemukan produk ikan makarel dalam kaleng yang dipalsukan. Produk bermasalah marak dijual online.


Popcorn Microwave dari AS Mengandung PFAS, Begini Tanggapan BPOM

25 Maret 2023

Ilustrasi popcorn. Freepik.com
Popcorn Microwave dari AS Mengandung PFAS, Begini Tanggapan BPOM

Laporan Nexus3 Foundation dan IPEN menemukan popcorn microwave dari Amerika Serikat (AS) mengandung PFAS. Bagaimana tanggapan BPOM?


BPOM Temukan 2.477 Tautan di Olshop Jual Olahan Pangan Tanpa Izin Edar

26 Desember 2022

Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Penny K. Lukito memberi keterangan saat konferensi pers terkait pengawasan obat sirup di kantor BPOM, Jakarta. Minggu, 23 Oktober 2022. Badan POM menyebut ada 23 obat yang aman dari 102 obat yang ditemukan pada sejumlah pasien gagal ginjal. Penny mengatakan tidak seluruh obat sirup ditarik dari peredaran, karena terdapat temuan uji sampling yang tidak tercemar. TEMPO/ Febri Angga Palguna
BPOM Temukan 2.477 Tautan di Olshop Jual Olahan Pangan Tanpa Izin Edar

BPOM mengklaim melakukan pengawasan intens dan patroli siber terhadap seluruh komoditas pangan.


BPOM Temukan 66.113 Produk Tak Penuhi Standar, Mulai Mi Instan hingga Kopi

26 Desember 2022

Kepala BPOM Penny Lukito dalam konferensi pers penerbitan izin penggunaan darurat atau UEA vaksin Covid-19 Inavac di Jakarta, Jum'at, 4 November 2022. Vaksin primer InaVac disetujui untuk menstimulasi imunitas tubuh terhadap SARS-CoV-2 untuk pencegahan COVID-19 pada orang berusia 18 tahun ke atas.  TEMPO/Magang/Aqsa Hamka
BPOM Temukan 66.113 Produk Tak Penuhi Standar, Mulai Mi Instan hingga Kopi

BPOM melakukan pemeriksaan serentak di 34 balai besar POM dan 39 kantor BPOM di kabupaten dan kota.


Komunitas Konsumen Indonesia Gugat BPOM ke PTUN dan Tuntut Permintaan Maaf

11 November 2022

Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Penny K. Lukito memberi keterangan saat konferensi pers terkait pengawasan obat sirup di kantor BPOM, Jakarta. Minggu, 23 Oktober 2022. Badan POM menyebut ada 23 obat yang aman dari 102 obat yang ditemukan pada sejumlah pasien gagal ginjal. Penny mengatakan tidak seluruh obat sirup ditarik dari peredaran, karena terdapat temuan uji sampling yang tidak tercemar. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Komunitas Konsumen Indonesia Gugat BPOM ke PTUN dan Tuntut Permintaan Maaf

Komunitas Konsumen Indonesia menggugat BPOM ke PTUN Jakarta dan meminta lembaga tersebut meminta maaf kepada masyarakat.


Kepala BPOM: Produk Paracetamol Afi Pharma Tercemar Senyawa Perusak Ginjal

31 Oktober 2022

BPOM dan Bareskrim Polri menyita obat sirup dan bahan baku zat pelarut Propylene Glikol (PG) dan Etylen Glikol (EG) di PT Yarindo Farmatama, Serang Banten, Senin 31 Oktober 2022. Tempo/Joniansyah Hardjono
Kepala BPOM: Produk Paracetamol Afi Pharma Tercemar Senyawa Perusak Ginjal

Bahan cemaran perusak ginjal yang dimaksud BPOM adalah Propilen Glikol melebihi ambang batas keamanan sehingga memicu pencemaran Etilen Glikol