Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jembatan Comal Sisi Selatan Dibuka Medio Oktober  

image-gnews
Mobil mengantri  saat terjadi kemacetan arus balik lebaran akibat buka-tutup jalur Comal, Jawa Tengah, 2 Agustus 2014. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Mobil mengantri saat terjadi kemacetan arus balik lebaran akibat buka-tutup jalur Comal, Jawa Tengah, 2 Agustus 2014. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Iklan

TEMPO.CO, Pemalang: Perbaikan Jembatan Comal sisi selatan diperkirakan selesai medio Oktober 2014. "Sesuai jadwalnya, antara 15 sampai 20 Oktober," kata Konsultan Supervisi dari Satuan Kerja Pelaksana dan Pengawasan Jalan Nasional Provinsi Jawa Tengah, Ari Budiman, pada Selasa, 16 September 2014.

Ari mengatakan setelah perbaikan secara permanen itu selesai, jembatan di Jalur Pantai Utara ruas Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Pemalang, tersebut bisa dilalui kendaraan berat seperti sedia kala. Saat ini, proses pengerjaan telah memasuki pengecoran balok portal dan besi untuk fly over yang dipasang sejak pekan lalu. (Baca juga: Pekan Depan, Jembatan Comal Bisa Dilalui Truk)

Seperti diketahui, oprit atau penghubung jalan dan Jembatan Comal ambles pada medio Juli. Setelah ditutup total selama sepekan, hanya jembatan sisi utara yang dibuka untuk kendaraan dari dua arah (barat dan timur) pada 24 Juli. Setelah diperbaiki secara darurat, jembatan sisi utara bisa dilalui kendaraan seberat 30 ton pada 25 Agustus. (Baca juga: Jembatan Comal Rampung Permanen Desember)

Adapun perbaikan secara permanen pada jembatan sisi selatan baru dimulai pada awal Agustus. Selama jembatan sisi selatan belum dibuka, truk gandeng, trailer, dan truk dengan sumbu roda di atas tiga dari Jalur Pantura tetap dialihkan ke jalur selatan melalui jalur Bandung, Tasikmalaya, Wangon, Buntu, Kebumen, Purworejo, dan Magelang.

Sedangkan jalur tengah Tegal, Slawi, Bumiayu, Purwokerto, Purbalingga, Banjarnegara, Wonosobo, Semarang, tetap dinyatakan 'haram' bagi truk-truk dengan berat di atas 30 ton. Larangan melintasi jalur tengah itu diberlakukan sejak awal September sesuai dengan Surat Keputusan (SK) Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Nomor 4166.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

SK tersebut mengatur pembatasan jam operasional truk tronton yang beratnya di atas 30 ton di jalur tengah, yaitu dari pukul 21.00 WIB hingga 05.00 WIB. Sanksi pelanggaran tersebut berupa sanksi tilang. Kendati demikian, ancaman tilang itu rupanya tidak menyurutkan nyali para sopir truk berat untuk tetap melintas di jalur tengah.

Dari pantauan Tempo pada Senin malam, 15 September 2014, jalur tengah yang menghubungkan Tegal dan Purwokerto itu masih dipadati sejumlah truk gandeng dan truk dengan sumbu roda di atas tiga. Di jalur tengah wilayah Kecamatan Tonjong, Kabupaten Brebes, kemacetan tidak terelakkan.

DINDA LEO LISTY

Berita lain:
Jokowi Pertahankan 34 Kementerian dalam Kabinetnya

Ahok Terima Ajakan Hashim Bertemu Prabowo

Begini Pendapat Megawati Soal RUU Pilkada

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Top 3 Dunia: Dugaan WNI di Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Warga AS Tak Setujui Serangan Israel

13 jam lalu

Bagian dari jembatan Francis Scott Key yang runtuh setelah ditabrak kapal kontainer Dali di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Insiden ini menyebabkan sebagian besar Jembatan Francis Scott Key runtuh yang menyebabkan beberapa kendaraan yang melintasi terperosok ke Sungai Patapsco. U.S. Army Corps of Engineers/Handout via REUTERS
Top 3 Dunia: Dugaan WNI di Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Warga AS Tak Setujui Serangan Israel

Top 3 dunia adalah Kemlu dalami dugaan adanya WNI di kapal penabrak di Baltimore, warga AS tak setuju serangan Israel, jenazah ABK WNI dipulangkan.


5 Hal Mengenai Kecelakaan di Jembatan Baltimore

23 jam lalu

Bagian dari jembatan Francis Scott Key yang runtuh setelah ditabrak kapal kontainer Dali di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Insiden ini menyebabkan sebagian besar Jembatan Francis Scott Key runtuh yang menyebabkan beberapa kendaraan yang melintasi terperosok ke Sungai Patapsco. U.S. Army Corps of Engineers/Handout via REUTERS
5 Hal Mengenai Kecelakaan di Jembatan Baltimore

Jembatan Francis Scott Key ditabrak Kapal Kargo Dali di sepanjang Interstate 695, Baltimore, Maryland pada Selasa, 26 Maret 2024


WNI Disebut Jadi Kapten Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Ini Penjelasan Kemlu

1 hari lalu

Pemandangan udara dari kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key, menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Maryland National Guard/Handout via REUTERS
WNI Disebut Jadi Kapten Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Ini Penjelasan Kemlu

Kementerian Luar Negeri menjelaskan ihwal WNI yang disebut menjadi kapten kapal yang menabrak jembatan di Baltimore, Amerika Serikat.


Tak Ada Korban WNI dalam Musibah Ambruknya Jembatan di Baltimore

1 hari lalu

Pemandangan udara dari kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key, menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Maryland National Guard/Handout via REUTERS
Tak Ada Korban WNI dalam Musibah Ambruknya Jembatan di Baltimore

Kementerian Luar Negeri RI memastikan tak ada WNI dalam daftar korban musibah ambruknya jembatan di Baltimore


Dampak Runtuhnya Jembatan di Baltimore, Perjalanan Kapal Pesiar Ditangguhkan

1 hari lalu

Pemandangan kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key yang menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Nathan Howard
Dampak Runtuhnya Jembatan di Baltimore, Perjalanan Kapal Pesiar Ditangguhkan

Ada beberapa jalur pelayaran utama yang melewati Baltimore, diperkirakan lusinan kapal melewati jembatan itu


Jembatan di Baltimore Ambruk Ditabrak Kapal, Psikolog Sebut Munculnya Gefirofobia. Apa Itu?

1 hari lalu

Pemandangan udara dari kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key, menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Maryland National Guard/Handout via REUTERS
Jembatan di Baltimore Ambruk Ditabrak Kapal, Psikolog Sebut Munculnya Gefirofobia. Apa Itu?

Ambruknya Jembatan Francis Scott Key di Baltimore memunculkan gefirofobia atau fobia melintasi jembatan. Pakar sebut cara mengatasinya.


Singapura Kirim Tim Bantu Investigasi Jembatan Ambruk di Baltimore

1 hari lalu

Pemandangan udara dari kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key, menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. Maryland National Guard/Handout via REUTERS
Singapura Kirim Tim Bantu Investigasi Jembatan Ambruk di Baltimore

Biro Investigasi Keselamatan Transportasi Singapura mengirimkan tim penyelidik untuk membantu penyelidikan jembatan ambruk di Baltimore, AS


Jembatan di Pelabuhan Baltimore Ambruk, 6 Orang Hilang

2 hari lalu

Pemandangan kapal kargo Dali yang menabrak Jembatan Francis Scott Key yang menyebabkannya runtuh di Baltimore, Maryland, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Nathan Howard
Jembatan di Pelabuhan Baltimore Ambruk, 6 Orang Hilang

Musibah ambruknya jembatan Francis Scott Key di pelabuhan Baltimore dipicu sebuah kapal kargo yang menabrak tiang utama jembatan karena mati listrik.


Sebelum di Baltimore, Ini 7 Jembatan Terkenal AS yang Roboh Ditabrak Kapal

2 hari lalu

Pemandangan Jembatan Francis Scott Key setelah runtuh, di Baltimore, Maryland, AS, dalam gambar ini dirilis pada 26 Maret 2024. Harford County MD Fire & EMS/Handout via REUTERS
Sebelum di Baltimore, Ini 7 Jembatan Terkenal AS yang Roboh Ditabrak Kapal

Jembatan Francis Scott Key di Baltimore ambruk ditabrak kapal bukan peristiwa pertama di Amerika Serikat.


Tidak Ada Tanda Terorisme, Mengapa Jembatan Baltimore Roboh?

2 hari lalu

Pemandangan Jembatan Francis Scott Key setelah runtuh, di Baltimore, Maryland, AS, dalam gambar ini dirilis pada 26 Maret 2024. Harford County MD Fire & EMS/Handout via REUTERS
Tidak Ada Tanda Terorisme, Mengapa Jembatan Baltimore Roboh?

Jembatan ini adalah salah satu cara untuk menyeberang ke Pelabuhan Baltimore dan menangani 31.000 mobil per hari atau 11,3 juta kendaraan per tahun.