Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ribuan Warga Kendari Antre Jadi Pelanggan PLN

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Kendari:Krisis linstrik di Kendari, Sulawesi Tenggara, menimbulkan antrean panjang calon pelanggan baru. Sekitar 10 ribu calon pelanggan kini menunggu mendapat sambungan jaringan listrik. "Kami bisa saja melayani penyambungan. Masalahnya, kalau itu dilakukan akan terjadi pemadaman bergilir," kata Abdul Rahim, juru bicara PLN Kendari, Senin.Wilayah kerja PLN Kendari meliputi Kota Kendari, Kabupaten Konawe Selatan, Kabupaten Konawe, Kolaka, Kolaka Utara dan Bombana. Sementara untuk wilayah Kabpaten Muna, Kota Baubau, Kabupaten Buton dan Wakatobi yang dilayani PLN Cabang Baubau. Data yang diperoleh menyebutkan, kapasitas terpasang dari 12 mesin diesel pembangkit listrik yang dimiliki PLN Cabang Kendari saat ini mencapai 61,045 megawatt dengan daya sebesar 56,276 megawatt. Sedangkan beban puncak tertinggi yang terjadi mulai pukul 18.00-22.00 WITA mencapai 41,34 megawatt. Dalam kondisi normal PLN Kendari masih memiliki cadangan sekitar 5,1 megawatt.Sumber-sumber energi listrik besar yang selama ini menyuplai gardu induk PLN Cabang Kendari antara lain PLTD Sektor Tello Unit Kendari 24,28 megawatt, PLTD Lambuya milik Perusahaan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara sebesar 5,12 megawatt, PT Pembangkit Jawa Bali 14,3 megawatt, dan PLTD Lambuya sebesar 2 megawatt.Besarnya jumlah daftar tunggu calon pelanggan listrik juga disebabkan kekhawatiran PLN Kendari menanggung kerugian yang lebih besar. Sebagai ilustrasi untuk memproduksi listrik sebesar 3 kwh, dibutuhkan paling sedikit satu liter solar seharga Rp 4 ribu per liter.Setelah listrik diproduksi, PLN menjualnya seharga Rp 525 per satu kwh atau Rp. 1.575 per tiga kwh. Akibatnya, selisih dari biaya produksi dan harga jual listrik sebesar Rp 2.425 harus ditanggung oleh PLN Kendari. Data tahun 2004 menyebutkan, nilai kerugian PLN Kendari mencapai Rp 90 miliar. Jumlah pelanggan PLN Kendari mencapai 120 ribu sambungan, sekitar 93 persen merupakan pelanggan rumah tangga. Sisanya, pelanggan kalangan industri, kelas bisnis, tarif sosial seperti rumah sakit dan sekolah serta satu persen untuk pemerintah. Dedy Kurniawan
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Jadi Sorotan karena Dukung Gibran, Begini Sejarah Terbentuknya Satpol PP

4 Januari 2024

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan
Jadi Sorotan karena Dukung Gibran, Begini Sejarah Terbentuknya Satpol PP

Satpol PP tak lepas dari sejarah kependudukan Belanda. Daerah yang pertama kali membentuk Satpol PP adalah Daerah Istimewa Yogyakarta.


8 Penyebab Mati Listrik di Indonesia, Salah Satunya Beban Berlebih

8 Desember 2023

Karyawan menunggu pembeli di sebuah rumah makan dengan penerangan lilin saat pemadaman listrik di sebuah rumah makan di kawasan Sabang, Jakarta, Ahad, 4 Agustus 2019. Sejumlah tempat usaha terpaksa tutup karena dampak padamnya listrik besar-besaran. TEMPO/M Taufan Rengganis
8 Penyebab Mati Listrik di Indonesia, Salah Satunya Beban Berlebih

Pemadaman listrik ini dapat disebabkan oleh berbagai faktor, dari bencana alam hingga kerusakan peralatan kelistrikan. Simak penjelasan lengkapnya.


P1 Moto2 Mandalika Sempat Terhenti Akibat Mati Lampu

13 Oktober 2023

Bendera merah dikibarkan di sesi P1 Moto2 Mandalika 2023. (Foto: MotoGP)
P1 Moto2 Mandalika Sempat Terhenti Akibat Mati Lampu

Race director mengibarkan bendera merah di sesi latihan pertama (P1) Moto2 Mandalika akibat mati lampu.


Warga Bakar Sampah di Kota Bogor Bisa Kena Denda Rp 10 Juta, Berikut Sanksi di Kota Lain

27 Agustus 2023

Warga membakar sampah yang menutupi sebagian Sungai Citarum di Kampung Cicukang, Kecamatan Margaasih, Kabupaten Bandung, Ahad, 27 Januari 2019. TEMPO/Prima Mulia
Warga Bakar Sampah di Kota Bogor Bisa Kena Denda Rp 10 Juta, Berikut Sanksi di Kota Lain

Pemerintah Kota Bogor menetapkan denda Rp 10 juta kepada warga yang bakar sampah. Berapa denda di kota-kota lain?


Wakil Kepala BPIP: Pancasila Beri Arah Pedoman Pembentukan Peraturan Daerah

14 Juli 2023

Wakil Kepala BPIP: Pancasila Beri Arah Pedoman Pembentukan Peraturan Daerah

Dalam pembentukan Peraturan Daerah diperlukan kerangka hukum yang kuat utamanya nilai-nilai Pancasila


Libur Nataru di Kota Batam Diganggu Mati Lampu, PHRI: Bisa Jadi Image Buruk

3 Januari 2023

Penampakan ruas jalan di Kota Batam gelap gulita saat mati lampu di momen libur Nataru. TEMPO/ Yogi Eka Sahputra
Libur Nataru di Kota Batam Diganggu Mati Lampu, PHRI: Bisa Jadi Image Buruk

Momen matinya listrik di Kota Batam terjadi bertepatan dengan libur Natal dan sesaat setelah perayaan Tahun Baru 2023.


Momen Rumah Elon Musk Mati Lampu Saat Virtual Meeting B20, Terpaksa Pakai Lilin

15 November 2022

Layar digital menampilkan CEO Tesla Elon Musk berbicara dalam Sesi Pleno IX B20 Summit Indonesia 2022 secara virtual di BNDCC, Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali, Senin (14/11/2022). Sesi Pleno IX B20 Summit Indonesia 2022 dengan pembicara tamu CEO Tesla Elon Musk secara virtual di BNDCC, Nusa Dua, Kabupaten Badung, Bali, Senin 14 November 2022. ANTARA FOTO/Media Center G20 Indonesia/Aditya Pradana Putra
Momen Rumah Elon Musk Mati Lampu Saat Virtual Meeting B20, Terpaksa Pakai Lilin

Elon Musk hadir dalam virtual meeting B20 di Bali dengan latar belakang gelap. Ternyata di rumahnya sedang terjadi pemadaman listrik.


Ngotot Perda Kota Religius, Wali Kota Depok Tuding Kementerian Agama Abai Majelis Taklim

6 Oktober 2022

Wali Kota Depok Mohammad Idris saat bertemu perwakilan lembaga Namaa Charity dari Kuwait meninjau lokasi calon Masjid dan Islamic Center di dekat Terminal Jatijajar, Tapos, Depok, Kamis 28 Juli 2022. Dok. Diskominfo Depok
Ngotot Perda Kota Religius, Wali Kota Depok Tuding Kementerian Agama Abai Majelis Taklim

Wali Kota Depok Mohammad Idris mengatakan Rancangan Peraturan Daerah atau Perda Kota Religius digunakan untuk membantu majelis taklim.


Peraturan Wali Kota Bandung Soal Disabilitas Bakal Segera Terbit

2 Oktober 2022

Pertemuan dan diskusi tentang program dan aturan hukum disabilitas di Bandung, 30 September 2022. TEMPO/ANWAR SISWADI
Peraturan Wali Kota Bandung Soal Disabilitas Bakal Segera Terbit

Santosa berharap peraturan wali kota tentang disabilitas itu dapat diimplementasikan dalam kehidupan di masyarakat.


Penyebab Lampu Menara Eiffel Akan Dipadamkan Lebih Cepat Satu Jam Setiap Hari

19 September 2022

Wisatawan berseluncur es di malam hari di atas Menara Eiffel, Paris, 9 Desember 2014. Arena seluncur es ini berada di tingkat pertama menara ini dan dibuka pada liburan Natal.   REUTERS/Charles Platiau
Penyebab Lampu Menara Eiffel Akan Dipadamkan Lebih Cepat Satu Jam Setiap Hari

Biasanya Menara Eiffel tetap menyala hingga pukul 1 pagi dengan proyektor yang dipicu secara otomatis oleh sensor malam.