Dua Kapal Penumpang untuk Papua

Reporter

Editor

Jumat, 13 Oktober 2006 13:18 WIB

TEMPO Interaktif, Jayapura:Pemerintah Daerah Provinsi Papua mendapat bantuan kapal perintis dari pemerintah pusat untuk membantu transportasi penduduk di daerah terpencil.Kapal Motor Papua Lima seharga Rp 16 miliar itu memiliki kecepatan 12 knot per jam. "Kapal akan dioperasikan pada rute Biak-Saribi-Manokwari-Saukorem-Sorong-Bintuni-Babbo-Fak Fak-Karas-Pulau Adi-Kaimana dan berakhir di Pomako (Timika)," kata Abdul Harris Ely, Kepala Seksi Pelayaran Dinas Perhubungan Provinsi Papua di Jayapura, Jumat.Menurut Harris, kapal dengan panjang 51 meter dan lebar9 meter ini juga memiliki 200 tempat tidur dengankapasitas 258 penumpang. "Kapal ini akan mulaiberoperasi pada 1 Januari 2007 dengan home base di Kabupaten Biak Numfor," ujarnya.Hingga saat ini telah ada 19 kapal unit perintis yangberoperasi di Papua. Namun, kata Harris, cuma 9 unit kapal yang fasilitasnya layak sebagai kapal penumpang. "Sebanyak 11 kapal untuk angkutan barang yang tidak layak bagi angkutan penumpang," jelasnya.Wakil Gubernur Papua, Alex Hesegem, mengatakan kapal kelima bagi Provinsi Papua ini pembangunannya berasal dari dana Departemen Perhubungan termasuk juga untuk biaya operasionalnya.Cunding Levi

Berita terkait

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

2 hari lalu

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) mendorong adanya penyesuaian tarif KRL.

Baca Selengkapnya

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

2 hari lalu

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

Psikolog menyebut pendidikan karakter perlu contoh nyata dari orang tua dan guru kepada anak karena beguna dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya

Mayoritas Gaji Dosen di Bawah Rp 3 Juta, SPK: 76 Persen Terpaksa Kerja Sampingan

2 hari lalu

Mayoritas Gaji Dosen di Bawah Rp 3 Juta, SPK: 76 Persen Terpaksa Kerja Sampingan

Hasil riset Serikat Pekerja Kampus: sebagian besar dosen terpaksa kerja sampingan karena gaji dosen masih banyak yang di bawah Rp 3 juta.

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

2 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Kisah Ki Hadjar Dewantara Sebelum Jadi Bapak Pendidikan: Wartawan Kritis Musuh Belanda

3 hari lalu

Kisah Ki Hadjar Dewantara Sebelum Jadi Bapak Pendidikan: Wartawan Kritis Musuh Belanda

Sebelum memperjuangkan pendidikan, Ki Hadjar Dewantara adalah wartawan kritis kepada pemerintah kolonial. Ia pun pernah menghajar orang Belanda.

Baca Selengkapnya

Makna Logo Pendidikan Tut Wuri Handayani, Ada Belencong Garuda

3 hari lalu

Makna Logo Pendidikan Tut Wuri Handayani, Ada Belencong Garuda

Makna mendalam dibalik logo pendidikan Indonesia, Tut Wuri Handayani

Baca Selengkapnya

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

3 hari lalu

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

Modus penyalahgunaan dana BOS terbanyak adalah penggelembungan biaya penggunaan dana, yang mencapai 31 persen.

Baca Selengkapnya

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

3 hari lalu

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

Alexandr Khinstein menilai politikus yang bertugas di lembaga pendidikan atau anak-anak tak boleh penyuka sesama jenis atau gay.

Baca Selengkapnya

Jumlah Kendaraan Listrik Mencapai 133 Ribu

3 hari lalu

Jumlah Kendaraan Listrik Mencapai 133 Ribu

Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi mengatakan jumlah kendaraan listrik saat ini mencapai 133 ribu.

Baca Selengkapnya

Didesain sebagai Kota Cerdas, IKN Bakal Hadirkan Smart Transportation and Mobility

6 hari lalu

Didesain sebagai Kota Cerdas, IKN Bakal Hadirkan Smart Transportation and Mobility

OIKN bakal mengembangkan sistem transportasi cerdas di IKN.

Baca Selengkapnya