Ical Janji Lunasi Ganti Rugi Korban Lapindo  

Reporter

Editor

Kamis, 15 Maret 2012 17:33 WIB

TEMPO/Imam Sukamto

TEMPO.CO, Jakarta - Pengusaha Aburizal Bakrie mengaku sudah memenuhi tanggung jawab membayar ganti rugi korban lumpur Lapindo. Pernyataan ini disampaikan usai menjadi pembicara dalam seminar di Universitas Islam Negeri Malang, Kamis, 15 Maret 2012. "Sudah ada programnya, tuntas 2012," ujarnya.

Menurut Aburizal, proses pembayaran dilakukan sesuai skema yang telah ditetapkan. Ia berjanji tahun ini proses pembayaran ganti rugi akan selesai seluruhnya. Menurut dia, tak hanya ganti rugi, tetapi juga dilakukan proses jual beli lahan dan aset. Lapindo Brantas yang ditunjuk membayar ganti rugi akan membayar sesuai dengan harga yang disepakati.(baca:Ical Klaim Habis Rp 9 Triliun untuk Kasus Lapindo)

Korban lumpur Lapindo dari Desa Renokenongo yang mengatasnamakan Koalisi Pagar Rekontrak melakukan unjuk rasa dengan menutup Jalan Raya Porong. Mereka menempatkan enam truk yang melintas di jalan yang menghubungkan Malang-Surabaya. Aksi blokade Jalan Raya Porong dilakukan sejak pukul 08.00 WIB hingga 14.00 WIB.

Akibatnya, jalur Malang-Surabaya macet total. Bahkan, jalur kereta juga dihadang sehingga mengganggu perjalanan kereta. Korban yang terdiri dari 450 kepala keluarga yang tergabung dalam Koalisi Pagar Rekontrak menuntut Lapindo Brantas Incorporated segera membayar lunas ganti rugi.

Apalagi, selama ini proses angsuran pembayaran sering terhambat. Mereka menjelaskan jika Lapindo belum membayar lunas sekitar 600 berkas milik warga dengan total nilai hingga Rp 900 miliar. Warga mendesak pemerintah mengambil alih penanganan masalah pembayaran ganti rugi melalui dana talangan maupun kredit bank nasional di daerah.

EKO WIDIANTO

Berita terkait
Ical Klaim Habis Rp 9 Triliun untuk Kasus Lapindo
Permohonan Kredit Bakrie Sulit Dipenuhi
Ical Anggap Lumpur Lapindo Bukan Beban Politik
Ical 'Ngincer' Ipar SBY Jadi Cawapres
Jumbonya Duit Ical Buat Genjot Popularitas
Ratusan Korban Lumpur Lapindo Segel Kantor BPLS
Dewan Sidoarjo Bentuk Panitia Khusus Lapindo Besok
Semburan Lumpur Lapindo Baru Berhenti 26 Tahun Lagi
Gunung Lumpur Lapindo Longsor
Warga Korban Lapindo Desak Verifikasi Aset

Berita terkait

Bertemu Tony Blair, Aburizal Bakrie Bahas Banyak Hal

2 November 2021

Bertemu Tony Blair, Aburizal Bakrie Bahas Banyak Hal

Aburizal Bakrie mengatakan jika pertemuannya dengan Tony Blair saat ini dalam keadaan keduanya tak lagi menjadi pejabat pemerintah

Baca Selengkapnya

Sampai Jatuh Tempo, Lapindo Baru Bayar Utang Rp 5 M ke Pemerintah

12 Juli 2019

Sampai Jatuh Tempo, Lapindo Baru Bayar Utang Rp 5 M ke Pemerintah

Utang keseluruhan Lapindo Brantas dan Minarak Lapindo Jaya ke pemerintah mencapai Rp773,38 miliar.

Baca Selengkapnya

Ada 6 Calon Ketum Golkar, Aburizal: Tak Ada Kubu-kubu

8 Desember 2017

Ada 6 Calon Ketum Golkar, Aburizal: Tak Ada Kubu-kubu

Aburizal Bakrie mengharapkan Munaslub Golkar yang akan segera digelar dan memiliki satu visi-misi untuk persatuan partai.

Baca Selengkapnya

Menjelang Munaslub, 6 Calon Ketum Golkar Telah Temui Aburizal

7 Desember 2017

Menjelang Munaslub, 6 Calon Ketum Golkar Telah Temui Aburizal

Pertemuan antara Aburizal Bakrie dan pengurus DPD tingkat I Partai Golkar menyepakati segera diselenggarakannya munaslub.

Baca Selengkapnya

Aburizal Bakrie: Kami Satu Suara Segera Gelar Munaslub Golkar

7 Desember 2017

Aburizal Bakrie: Kami Satu Suara Segera Gelar Munaslub Golkar

Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Aburizal Bakrie menerima DPD I dan DPP di rumahnya. Aburizal mengatakan mereka setuju menggelar Munaslub Golkar.

Baca Selengkapnya

Aburizal Bakrie Membantah Mendukung Munaslub Golkar

1 Desember 2017

Aburizal Bakrie Membantah Mendukung Munaslub Golkar

Aburizal Bakrie membantah dirinya mendorong pelaksanaan Munaslub Golkar. Ia mengatakan Munaslub Golkar diadakan setelah praperadilan Setya Novanto.

Baca Selengkapnya

Dedi Mulyadi Adukan Mahar Cagub Jawa Barat ke Aburizal Bakrie

29 September 2017

Dedi Mulyadi Adukan Mahar Cagub Jawa Barat ke Aburizal Bakrie

Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi mengadukan mahar untuk menjadi calon Gubernur Jawa Barat dari Golkar ke Ketua Dewan Pembina Golkar Aburizal Bakrie.

Baca Selengkapnya

Aburizal Ikut Rayakan Kemenangan Anies-Sandi di Rumah Prabowo

19 April 2017

Aburizal Ikut Rayakan Kemenangan Anies-Sandi di Rumah Prabowo

Ical tak keberatan jika dianggap melawan keputusan partainya yang merupakan pengusung Ahok-Djarot.

Baca Selengkapnya

Anies-Sandiaga Bertemu Aburizal, Ini yang Dibicarakan

4 Februari 2017

Anies-Sandiaga Bertemu Aburizal, Ini yang Dibicarakan

Menurut Anies mereka sama sekali tidak menyinggung isu Pilkada.

Baca Selengkapnya

Prabowo, Anies, Sandi Menyambangi Rumah Aburizal Bakrie

3 Februari 2017

Prabowo, Anies, Sandi Menyambangi Rumah Aburizal Bakrie

Belum diketahui apa masalah yang dibicarakan dalam pertemuan itu.

Baca Selengkapnya